okezone.com
Salah satu hal yang harus dilatih sejak kecil adalah mengucapkan kata maaf.
Hal ini adalah etika yang sangat penting dalam hidup, namun masih banyak yang enggan meminta maaf kepada orang lain meski dirinya melakukan kesalahan.
Jangan gengsi untuk minta maaf, jika tidak maka kamu akan mendaptkan pengaruh buruk didalam hidupmu.
1. Dicap Angkuh
Jika kamu gengsi minta maaf maka kamu akan dianggap angkuh oleh orang lain. Karena etika itu penting, jika kamu salah maka kamu harus meminta maaf.
2. Membuat Hubungan Renggang
Akibat dari keangkuhanmu yang tidak mau meminta maaf, maka kamu akan kehilangan orang terdekatmu, sebab mereka pasti akan menjauh.
3. Orang Lain Bisa Dendam Karena Sakit Hati
Berhati-hatilah dalam bersikap, karena kamu tidak pernah tahu sikap yang mana akan menyakiti orang lain.
Apalagi jika jelas-jelas melakukan sebuah kesalahan namun kamu tidak meminta maaf, pasti orang lain akan sakit hati dan bisa jadi dendam.
4. Akan Dijauhi
Karena sudah tahu sifat burukmu yang angkuh, maka kamu akan dijauhi oleh orang lain.
Sehingga jika memang salah kamu harus mengakuinya, buanglah ego dan gengsimu jika tidak ingin merugikan dirimu sendiri.
The post 5 Dampak Buruk Jika Kamu Gengsi Minta Maaf Sama Pasangan first appeared on humairoh.com.